Breaking News

Ssst, Orang Indonesia Paling Hobi Posting Saat Liburan di SosMed


BANTENPERSPEKTIF.COM, NASIONAL---Umumnya orang Indonesia merayakat liburan dengan piknik atau rekreasi. Setelah itu mengupload masa liburannya ke sosial media, tak heran dimasa liburan halaman sosmed kita padat dengan status atau foto liburan dari pertemanan kita di sosmed.

Dan ternyata hasil riset Facebook Indonesia, orang Indonesia menjadi juara sebagai pengupload terbanyak postingan di sosial media di ASEAN disaat merayakan liburan. Tentu dengan motif yang berbeda-beda, ada yang ingin menunjukan pengakuan bahwa sedang liburan atau sekadar iseng-iseng.

Ingin tahu negara-negara ASEAN lainnya yang memposting di sosmed saat merayakan liburan, berikut ini temuan perilaku penduduk ASEAN dalam merayakan musim liburan.

Indonesia
92% postingan Facebok di mobile
39% lebih banyak postingan Instagram
3x lebih banyak postingan video mobile di Facebook
47% lebih banyak online shopping di Facebook 

Filipina
84% postingan Facebok di mobile
21% lebih banyak postingan Instagram
69% postingan video mobile di Facebook
51% lebih banyak online shopping di Facebook

Thailand
90% postingan Facebok di mobile
20% lebih banyak postingan Instagram
98% postingan video mobile di Facebook
58% lebih banyak online shopping di Facebook 

Malaysia
91% postingan Facebok di mobile
17% lebih banyak postingan Instagram
89% postingan video mobile di Facebook
58% lebih banyak online shopping di Facebook

Vietnam
80% postingan Facebok di mobile
42% lebih banyak postingan Instagram
3.4x lebih banyak postingan video mobile di Facebook
31% lebih banyak online shopping di Facebook

Singapura
90% postingan Facebok di mobile
12% lebih banyak postingan Instagram
46% postingan video mobile di Facebook
86% lebih banyak online shopping di Facebook

Semua data temuan berdasarkan data internal Facebook, Asia Tenggara, Jan – Des 2015. Sedangkan temuan pembelian online berdasarkan data internal Facebook (Facebook SDK App Event dankonversi data pixel), Jun – Des 2015.
Facebook Indonesia mengamati 6 pasar utama di Asia Tenggara: Indonesia, Filipina, Thailand, Vietnam, Malaysia danSingapura. Musim liburan mengacu pada bulanOkt – Des 2015; periode non-liburan mengacu pada bulan Jan – Sept 2015.

REDAKSI | BANTENPERSPEKTIF
SUMBER  | FACEBOOK INDONESIA




0 Komentar

Type and hit Enter to search

Close