![]() |
Doc/Foto:HumasTangsel |
ANABERITA.COM | KOTA TANGSEL Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany mendadak bersyukur karena status kota yang ia pimpin telah berubah status dari zona merah menjadi orange.
Ungkapan rasa syukur itu ia sampaikan melalui video yang dibuat Humas Kota Tangerang Selatan. Dalam video tersebut, Airin menyampaikan bahwa Kota Tangsel telah berubah statusnya dari merah ke orange.
"Ini tentu berkat kerja keras semuanya, meski demikian kita harus tetap waspada dan menerapkan protokol kesehatan," kata Airin. Baca Selengkapnya
0 Komentar